Bagaimana cara menghubungi Customer Service Grab?  ini penjelasan lengkapnya

Bagaimana cara menghubungi Customer Service Grab? ini penjelasan lengkapnya

Nomor call center Grab tentu sangat dibutuhkan oleh para pengguna aplikasi tersebut. Dengan adanya pihak yang bisa dihubungi, baik pengemudi maupun pelanggan Grab bisa menyelesaikan masalahnya langsung dengan menghubungi call center (customer service) Grab.Grab (sebelumnya dikenal sebagai GrabTaxi) adalah salah satu platform layanan on demand asal Malaysia yang bermarkas di Singapura. Berawal dari layanan transportasi, perusahaan tersebut kini telah memiliki layanan lain seperti pengantaran makanan hingga pembayaran tagihan yang bisa diakses lewat aplikasi mobile.
Saat ini, Grab telah beroperasi di banyak negara bagian Asia Tenggara. Grab termasuk startup Decacorn (sebutan untuk startup yang memiliki valuasi perusahaan sebesar US$10 miliar) pertama di Asia Tenggara.Di Indonesia, Grab kini telah melayani pemesanan kendaraan seperti ojek (GrabBike), mobil (GrabCar), taksi (GrabTaksi), kurir (GrabExpress), dan pesan-antar makanan (GrabFood). Layanan Grab pun sekarang sudah tersedia di 125 kota di seluruh Indonesia. Grab juga memberikan kemudahan kepada para penggunanya apabila terdapat kendala dengan menghubungi call centernya. Berikut call center Grab yang dapat dihubungi.

Call Center Grab
Semua layanan Grab seperti Grabcar, GrabBike, GrabExpress dan GrabFood bisa menghubungi call center Grab pusat. Layanan pusat bantuan Grab Indonesia ini aktif selama 24 jam.Apabila kamu mendadak memiliki masalah entah aplikasi error, isi ulang Grabpay selalu gagal hingga memperoleh mitra pengemudi tak memuaskan, maka bisa langsung menghubungi call center Grab di mana saja dan kapan saja.Mau dini hari, akhir pekan atau hari libur, call center Grab siap melayani. Untuk narahubungnya, Grab menyediakan beberapa layanan yang bisa dipilih konsumen di seluruh Indonesia, berikut di antaranya:
•Nomor call center Grab: 021 – 80648777 (Jabodetabek) dan 021-806 48799 (Luar Jabodetabek)
•Facebok: https://www.facebook.com/GrabID/
•Twitter: https://twitter.com/grabid
•Via Aplikasi: Pusat bantuan untuk pengemudi dan pelanggan.

Cara Menghubungi Call Center Grab
Merangkum dari situs resmi Grab Indonesia, Berikut cara menghubungi call center Grab sesuai dengan layanan call center yang bisa kamu ikuti:
1. Call Center Grab via Aplikasi
Untuk menghubungi call center Grab via aplikasi terbagi menjadi dua kategori, berikut langkah-langkahnya:
Pelanggan
•Buka aplikasi Grab di ponsel kamu
•Tekan menu ‘Akun’
•Pilih opsi ‘Pusat Bantuan’
•Geser ke bawah dan tekan ‘Hubungi Kami’
•Beritahukan kepada pihak Grab terkait keluhanmu sebagai pelanggan

Pengemudi
•Buka aplikasi GrabDriver di ponsel kamu
•Tekan menu ‘Akun’ di bagian pojok kanan bawah
•Pilih opsi ‘Pusat Bantuan’ di sebelah pojok kanan bawah
•Geser ke bawah dan tekan ‘Hubungi Kami’
•Beritahukan kepada pihak Grab terkait keluhanmu sebagai pengemudi

2. Call Center Grab via Nomor Telepon
Apabila aplikasi Grab error, kamu tetap bisa menghubungi call center Grab dengan nomor telepon. Pastikan nomor telepon layanan bantuan Grab yang dihubungi sesuai dengan daerah tempat tinggalmu.
Khusus buat pengemudi, kamu perlu menekan nomor berikut agar bisa mendapatkan informasi seputar:
•Tekan 1: Informasi saat Emergency, Keadaan Darurat, Kecelakaan dan Kekerasan serta Informasi barang tertinggal.
•Tekan 2: Informasi seputar Akun dan Aplikasi Anda.
•Tekan 3: Informasi Layanan GrabFood.
•Tekan 4: Informasi Layanan GrabCar dan GrabBike.
•Tekan 5: Informasi Layanan GrabExpress.

3. Call Center Grab via Media Sosial
Jika aplikasi Grab error dan tidak memiliki pulsa untuk menelepon nomor call center Grab, maka kamu bisa menghubungi layanan bantuan Grab melalui media sosial. Kamu bisa langsung menghubungi pihak call center Grab Indonesia di Twitter yaitu @GrabID ataupun di Facebook dengan mengakses laman @GrabID.

Itulah cara menghubungi Customer Service Grab, untuk pengisian saldo Grab bisa anda dapatkan melalui aplikasi Elrelaod. Elreload menyediakan layanan pembelian produk Grab , yang kami tawarkan tidak hanya pengisian Grab tetapi juga paket data, wifi ID V-fsik, BPJS, Telkom, PDAM , PLN dan juga menu kirim uang. untuk harga yang ditawarkan sangat murah dan terjangkau.Selain berjualan Grab anda juga bisa mendapatkan keuntungan dari mendaftrkan downline, Jika anda mendaftarkan downline, maka setiap transaksi yang di lakukan downline anda mendapatkan bonus sebesar selisih harga yang anda tetapkan sendiri. bonus itu sendiri berupa komisi, komisi bisa ditukarkan menjadi saldo kapanpun anda mau. Baiklah, mungkin hanya cukup sampai disini saja informasi tentang cara menghubungi Customer Service Grab, semoga bermanfaat!

Leave a Reply